Disaat sudah memasuki usia dewasa seseorang akan menyadari bahwa tidur menjadi salah satu kegiatan yang sangat berharga dari pada yang lain, anda akan menyadari penting nya tidur disaat anda kelelehan setelah beraktifitas sepanjang hari. Tetapi bagaimana jika anda tidur dengan pasangan anda dengan kondisi anda Mendengkur sepanjang malam dan pasti akan sangat menganggu kenyamanan tidur pasangan anda disaat anda Mendengkur.
Suatu kebiasaan Mendengkur tidak bisa disembuhkan dengan mudah tapi taukah anda beberapa makanan ini bisa menyebabkan anda lebih ter-papar atau lebih membuat anda menjadi Mendengkur di saat tidur, bukan hanya akan membuat anda Mendengkur tapi juga berdampak ke kesehatan anda.
Makanan yang bisa menyebabkan anda Mendengkur
Ada beberapa alasan yang dapat menyebabkan kondisi dimana anda Mendengkur dan beberapa makanan yang harus di hindari karena menyebabkan melonggarkan otot tenggorokan yang dapat membuat peradangan dan meningkatkan produksi lendir seperti:
Gandum
Menghindari makanan seperti gandum adalah hal yang terbaik, karena Tepung terigu yang diproses tidak baik untuk kesehatan karena menyebabkan peradangan dan meningkatkan molekul yang menyebabkan produksi lendir, yang selanjutnya membatasi saluran hidung Anda dan mengarah membuat anda mendengkur.
Gula
Semuar orang tahu bahwa meng-kosumsi gula yang berlebihan tidak baik untuk kesehatan, minuman manis dan makanan manis bila di kosumsi di saat malam hari menjadi alasan utama seseorang Mendengkur karena komposisi gula dapat memperburuk jaringan tenggorokan dan memproduksi lendir berlebihan sehingga membatasi saluran hidung anda. Oleh karena itu hindari kosumsi gula disaat malam hari.
Daging-Dagingan
Daging mengandung lemak tinggi serta protein yang menyebabkan peradangan dan meningkatkan kadar lemak yang tinggi Oleh karena itu, memilih daging rendah lemak dan tanpa lemak adalah cara untuk tetap sehat dan mengurangi dengkuran.
Alkohol
Untuk beberapa orang mengatakan jika kita meminum alkohol akan membantu untuk menenangkan saraf dan meningkatkan kualitas tidur, tapi akan menyebabkan lebih mudah Mendengkur karena alkohol akan membuat otot-otot lemas dan justru akan membuat seseorang lebih mudah untuk mendengkur.